Tag: lumpur

Perasaan kok jadi berasa campur aduk gini. Antara senang, khawatir, pasrah, lieur dll. Mungkin karena keluargaku rada-rada unik dalam masalah komunikasi, semuanya jadi sedikit beda dengan pernikahan-pernikahan yang aku terlibat sebagai panitianya. Atau mungkin memang berbeda rasanya saat memposisikan diri sebagai panitia dengan saat menjadi mempelai ya? Besok semua berubah, gak sekedar berubah status, tapi […]

Read more